Web hosting terbaik di Indonesia

Disini saya akan berbagi pengalaman saya tentang memilih web hosting, dalam memilih web hosting untuk website kita memang tidaklah semudah dan segampang yang dibayangkan, saya pun dalam beberapa tahun terakhir selalu berganti ganti web hosting mencari dan membandingkan mana yang terbaik.

Bagi salah satu hal yang terpenting dalam memilih web hosting adalah seberapa cepat support dan respon yang mereka berikan. Sejauh ini saya sangat puas dengan support yang diberikan oleh Domosquare web hosting.

Ada banyak perusahaan yang memberikan layanan web hosting diluar sana tapi tidak banyak yang memberikan layanan atau support yang responsive dan cepat dalam waktu 24 jam.

 

Di post terkait selanjutnya, saya akan berusaha memberikan beberapa review tentang web hosting dan perbandingan di antara perusahaan web hosting local dan web hosting luar.